Tips Menggoreng Keripik Bayam Tepung yang Krispi
Makanan yang digoreng terlihat lebih menarik di mata masyarakat kita. Tak heran kini keripik sayur seperti keripik bayam tepung cukup diminati. Selain rasanya gurih dan lezat, sensasi krispinya juga disenangi banyak orang.
tertarik untuk membuat? Berikut tips menggoreng keripik bayam tepung krispi dan tahan lama seperti dilansir beberapa sumber:1. Adonan jangan terlalu kental
Kalian bisa pakai tepung beras dicampur kanji, bisa juga pakai tepung beras. Pilih yang rendah protein supaya bisa lebih krispi. Selain itu, jangan sampai adonan menjadi terlalu kental karena keripik bisa menjadi lembek.
2. Gunakan banyak minyak
Lebih baik gunakan teknik deep fry. Hal ini agar tak perlu membalik-balik keripik lagi. Pastikan juga minyaknya panas.
3. Hindari jumlah terlalu banyak dalam satu kloter menggoreng
Satu kloter menggoreng, kalian bisa taruh 5 - 6 adonan keripik bayam. Jangan terlalu banyak menaruh adonan, selain mudah menyatu, juga akan menurunkan temperatur minyak. Hal ini yang bakal keripik menyerap banyak minyak.
4. Goreng 1 - 3 menit pakai api sedang
Goreng sebentar saja dengan api sedang. Kalian cukup menggoreng adonan keripik bayam sekitar 1 - 3 menit saja. Ini tergantung tepung dan potongan bayamnya.
5. Tiriskan pakai tisu kertas
Seperti menggoreng keripik lainnya, kalian perlu tiriskan minyak di keripik sampai terlihat habis. Menggunakan Kertas tisu agar cepat menyerap minyak yang ada pada keripik.
Lebih baik gunakan teknik deep fry. Hal ini agar tak perlu membalik-balik keripik lagi. Pastikan juga minyaknya panas.
3. Hindari jumlah terlalu banyak dalam satu kloter menggoreng
Satu kloter menggoreng, kalian bisa taruh 5 - 6 adonan keripik bayam. Jangan terlalu banyak menaruh adonan, selain mudah menyatu, juga akan menurunkan temperatur minyak. Hal ini yang bakal keripik menyerap banyak minyak.
4. Goreng 1 - 3 menit pakai api sedang
Goreng sebentar saja dengan api sedang. Kalian cukup menggoreng adonan keripik bayam sekitar 1 - 3 menit saja. Ini tergantung tepung dan potongan bayamnya.
5. Tiriskan pakai tisu kertas
Seperti menggoreng keripik lainnya, kalian perlu tiriskan minyak di keripik sampai terlihat habis. Menggunakan Kertas tisu agar cepat menyerap minyak yang ada pada keripik.
Itu dia cara menggoreng Keripik Bayam agar menjadi Krispi dan Lezat untuk di santap sendiri atau bersama keluarga.
0 komentar:
Posting Komentar